Terbongkar!, 7 Fakta Menarik Payung Raksasa di Masjid Nabawi

 

Terminalumroh.com – Masjid Nabawi atau Masjid Al-Nabawi adalah masjid yang didirikan langsung oleh Rasulullah SAW, berada di pusat Kota Madinah di Arab Saudi. Masjid Nabawi masuk kedalam salah satu masjid terbesar di Dunia  dan merupakan masjid ketiga yang dibangun dalam sejarah Islam. Sudah menjadi rahasia umum bahwa masjid nabawi memiliki payung raksasa di pelataran yang membuatnya mterlihat unik. 

Ini día 7 fakta menarik tentang payung kovertibel di Masjid Nabawi yang telah terminalumroh.com rangkum

-  Payung yang berjumlah ratusan 

Ada sejumlah 250 payung yang dipasang dipelataran Masjid Nabawi. Payung raksasa ini dipasang dalam dua tahap, tahap pertama sebanyak 182 payung dan 68 sisanya dipasang di tahap kedua.

- Total luas area yang dipayungi

Dengan total ada 250 payung konvertibel yang terletak di Masjid Nabawi total luas area yang dipayungipun mencapai 143.000 meter persegi dengan jumlah jamaah di bawah payung bisa mencapai 228.000 orang.

-  Harga fantastis

Biaya yang dikeluarkan untuk membuat paying konvertibel di Masjid Nabawi ini tidak tanggung-tanggung, totalnya mencapai 4,7 milyar riyal. Bukan tanpa sebab payung raksasa ini berisi 436 kipas semprot yang dipasang di sisi payung dan setiap kipás memiliki 16 bukaan untuk menyemprotkan air, dengan kipasnya mengolah sekitar 200 liter air per jam. 

-  Memiliki tinggi yang bervariasi

Payung konvertibel di Masjid Nabawi memiliki tinggi yang bervriasi mulai dari 14,40 meter dan yang lain 15,30 meter, bahkan ketika tertutup ketinggian payung itu bisa mencapai 21,7 meter.

-  Bahan dari emas

-  Berat payung raksasa di Masjid Nabawi

Berat satu payung raksasa di Masjid Nabawi mencapai 40 ton, jika ditotal semua berat payung yang ada di pelataran masjid mencapai 10.000 ton.

-  Bahan Kanopi

Bahan kanopi terbuat dari teflon tahan api yang memiliki kelebihan bisa tahan terhadap suhu panas hingga 1300 derajat Celsius.

Wah keren sekali ya, adanya payung besar ini selain untuk memperindah masjid juga bisa bermanfaat untuk jamaah sehingga jamaah menjadi lebih nyaman beribada di Masjid Nabawi. 

Dapatkan promo menarik paket umroh dengan sistem pembayaran berangkat dulu bayar di tanah suci dengan mendaftar menjadi jamaah pada link ini Umroh Plus Turki Akhir Desember

#masjidnabawimadinah, #masjidnabawiallah, #umrahplusturki, #umrahplusturki12hari, #umrahplusturkiye, #umrohcod #umrohaman #umrohpedia #terminalumroh

3 Comments
|
Date: 2022-09-24 12:51:14
|
Investigationes demonstraverunt lectores legere me lius quod ii legunt saepius. Claritas est etiam processus dynamicus, qui sequitur mutationem consuetudium lectorum.
|
Date: 06 March, 2016
|
Investigationes demonstraverunt lectores legere me lius quod ii legunt saepius. Claritas est etiam processus dynamicus, qui sequitur mutationem consuetudium lectorum.
|
Date: 06 March, 2016
|
Investigationes demonstraverunt lectores legere me lius quod ii legunt saepius. Claritas est etiam processus dynamicus, qui sequitur mutationem consuetudium lectorum.
Leave a Comment
Tentang Kami
Copyright © 2022 Umrohpedia
Designed by Umrohpedia